Metode Regresi Linier Untuk Memprediksi Jumlah Pendaftar Calon Mahasiswa Baru Universitas Islam Indragiri

Fa'i, Ahmad and Arifin, Zainal (2018) Metode Regresi Linier Untuk Memprediksi Jumlah Pendaftar Calon Mahasiswa Baru Universitas Islam Indragiri. JURNAL ANALISIS MANAJEMEN, 4 (2). pp. 86-92.

[img] Text
403-Article Text-615-1-10-20181231.pdf

Download (489kB)

Abstract

Tujuan dari Penelitian ini untuk membantu meramalkan jumlah calon mahasiswa baru yang akan mendaftar pada tahun akademik 2019/2020 dengan menggunakan metode regresi linier. Jumlah pendaftar mahasiswa baru UNISI (Universitas Islam Indragiri) Tembilahan Selama kurun waktu 6 tahun terakhir mengalami kenaikan dan penurunan. Penelitian ini menggunakan jumlah mahasiswa baru sebagai variabel akibat dan tahun akademik pendaftaran sebagai variabel faktor penyebab. Data yang disajikan berupa data kualitatif dan data kuantitatif. Berdasarkan hasil analisis data dengan menggunakan data 6 tahun terakhir, didapatkan bahwa jumlah calon mahsiswa baru adalah 590, Dimana jumlah tersebut didapatkan berdasarkan persamaan regresi linier Y= a+ bX dengan hasil persamaan regresi diperoleh: Y= 259+ 47,286 X.

Item Type: Article
Subjects: H Social Sciences > HB Economic Theory
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Program Studi Manajemen
Depositing User: Mr Tedy Firmansyah
Date Deposited: 02 Oct 2021 12:19
Last Modified: 29 Jan 2022 09:43
URI: http://repository.unisi.ac.id/id/eprint/235

Actions (login required)

View Item View Item